Donat Irit (Tanpa Telur & Susu, Tanpa Ulen)
Donat Irit (Tanpa Telur & Susu, Tanpa Ulen)

Coba resep donat irit (tanpa telur & susu, tanpa ulen) sebagai sajian istimewa hari ini. Dijamin kamu langsung menobatkannya sebagai masakan favorit! Hadirkan donat irit (tanpa telur & susu, tanpa ulen) untuk agenda masak akhir pekan ini. Makanan ini bisa kamu kreasikan sendiri di rumah.

Sebagian Besar orang takut mulai memasak donat irit (tanpa telur & susu, tanpa ulen) karena takut hasil masakannya tidak sesuai harapan. Banyak hal yang mempengaruhi kualitas rasa dari donat irit (tanpa telur & susu, tanpa ulen)! Mulai dari kualitas alat masak, selalu pastikan untuk menggunakan alat masak yang bermutu dan selalu dalam kondisi bersih. Selanjutnya, kualitas bahan yang digunakan juga berpengaruh menambah cita rasa, maka dari itu sebaiknya pakai bahan yang masih segar.. Selanjutnya, perbanyaklah berlatih untuk mengenali berbagai macam rasa masakan, nikmatilah setiap kegiatan memasak dengan sepenuh hati, karena perasaan yang semangat, tenang dan tidak terburu-buru mempengaruhi rasa masakan juga lho!

Kalian dapat menyiapkan donat irit (tanpa telur & susu, tanpa ulen) hanya dengan menggunakan 7 bahan dan 7 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, bikin donat irit (tanpa telur & susu, tanpa ulen) yuk!

Untuk menghidangkan Donat Irit (Tanpa Telur & Susu, Tanpa Ulen), gunakan bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan sebagai berikut:
  1. Gunakan 250 gram tepung terigu cakra
  2. Siapkan 1 sdt ragi instan
  3. Gunakan 130 ml air hangat (jgn panas nanti ragi mati)
  4. Ambil 1/2 sdm SP, ditim dulu
  5. Ambil 2 sdm gula pasir
  6. Siapkan 2 sdm margarin
  7. Siapkan Sedikit garam & vanili

Lihat juga resep Donat empuk ekonomis enak lainnya. Donat terbuat dari kombinasi tepung terigu, kuning telur, dan gula. Tapi buat kamu yang nggak suka telur atau tidak bisa makan telur, bisa lho membuat kreasi donat tanpa telur. Tanpa telur pun donat tetap terasa lezat, nikmat, empuk dan spesial.

Langkah-langkah membuat Donat Irit (Tanpa Telur & Susu, Tanpa Ulen):
  1. Masukkan 1 sdm gula pada takaran gula ke dalam air hangat. Aduk. Masukkan ragi instan aduk sebentar. Diamkan 10 menit. Jika berbuih tandanya ragi bagus dan aktif. Jika tdk berbuih jgn dipakai, ganti yg baru soalnya nanti donatnya jd bantat.
  2. Dalam wadah besar masukkan semua sisa bahan kecuali margarin. Tuang air ragi sedikit2 sambil diaduk dg spatula. Terakhir masukkan margarin, ulen asal rata saja. Bulatkan.
  3. Tutup wadah dg serbet. Diamkan 30 menit sampai mengembang. Biasanya kalau cuaca panas cpt mengembangnya. Kalo lagi mendung ya agak lama. Ini tadi cuaca mendung jd ngembangnya sampe 1 jam lebih. Itu sebelum dan sesudahnya.
  4. Pindah ke meja bersih atau wadah lebar. Uleni sebentar supaya udara di dlmnya keluar, taburi sedikit tepung. Gilas adonan setebal 1 cm, cetak dg cetakan donat. Atau bentuk bulat2 lalu bulatkan tengahnya. Tiap donat kalau mau bentuk taburi tepung dulu ya.
  5. Diamkan lagi 15-30 menit sampai mengembang. Panaskan minyak api sedang. Goreng, ketika bawahnya sudah kecoklatan langsung balik, cukup sekali balik saja ya supaya gak banyak nyerap minyak. Goreng hingga matang. Angkat, tiriskan.
  6. Sajikan dg taburan gula halus atau topping sesuai selera.
  7. Dalamnya lembut, empuk. Donat saya bentuknya kebesaran ahaha. Gak punya cetakan donat jd asal bagi aja :p

Umumnya Resep Donat terbuat dari tepung terigu, ragi, telur, mentega dan juga gula. Namun, saat ini tak jarang banyak juga yang menambahkan kentang kukus kedalam adonannya. Bukan tanpa alasan, karena donat yang terbuat dari kentang akan memberikan tekstur yang lebih lembut dibanding dengan donat terigu. Cara Bikin Donat Lembut Tanpa Telur dan Mixer, Ini Resepnya. Mencicipi donat lembut (Foto: Instagram @resepjajananpasar) JAKARTA, iNews.id - Donat menjadi salah satu camilan yang digemari banyak orang.

Selamat mencoba resep donat irit (tanpa telur & susu, tanpa ulen)! Apabila resep ini berguna jangan lupa untuk membagikannya ke teman-teman sobat ya.